Judul album Beyonce yang minggu lalu saya beli.
Yang menarik justru adalah foto-foto Beyonce didalam kemasan CD yang editorial. Tentu bukan saja karena kemolekan tubuhnya yang membuat foto-foto itu memiliki unsur sexy, tapi juga pemilihan warna, pose, kostum yang kesemuanya percayalah hanya indah ketika diabadikan dalam gambar. Ada 3 nama photographer yang disebut : Tony Duran, Ellen Von Unwerth dan Greg Gex. Favorite saya? tentu yang menghadirkan Beyonce dengan "dandanan" simple dan natural, karena setelah saya amat-amati meski molek, dia tak seberapa cocok di make up tebal.
Aniway, track #3 yang berjudul "I miss you", sungguh enak didengar.
Love, M.I
Tidak ada komentar:
Posting Komentar